ERP untuk Distribusi Grosir
Lihat gambaran besar perusahaan Anda secara real-time, otomatiskan proses, dan integrasikan tim Anda dengan ERP kami yang dapat disesuaikan dan dibuat untuk bisnis distribusi grosir di Indonesia.
Dipercaya oleh
ERP untuk Distribusi Grosir
ERP untuk distribusi grosir dari kami adalah software bisnis lengkap (all-in-one) yang dirancang untuk membantu pemilik bisnis melihat gambaran keseluruhan perusahaan, mengoptimalkan proses bisnis, dan mengintegrasikan tim mereka.
Bagaimana Impact ERP dapat membantu
bisnis distribusi grosir Anda
Real-time insight
Konversi penjualan, analisis volume harga, customer service
Optimasikan saluran penjualan
Sales dan CRM dengan pelacakan lokasi yang terintegrasi dengan payroll
Manajemen Inventaris
Pastikan ketersediaan inventaris, otomatiskan proses gudang, dan pastikan pengiriman tepat waktu
Integrasi
Integrasikan dengan marketplace dan logistik pihak ketiga
Fitur ERP yang lengkap untuk distribusi grosir
Maksimalkan efisiensi gudang Anda dan cegah kehabisan stok
- Lacak pergerakkan inventaris dengan barcode
- Otomatiskan pemesanan persediaan yang rendah
- Analisa perkiraan inventaris
- Terintegrasi dengan modul ERP lainnya
Kelola operasional gudang dengan efisien
- Optimalisasi penyimpanan dan pengambilan persediaan
- Lacak pergerakan barang dengan presisi
- Terapkan sistem barcode untuk akurasi
- Alurkan proses pengambilan, pengepakan, dan pengiriman
Dapatkan informasi akurat secara real-time dan buat keputusan bisnis dengan cepat
- Journal entries yang otomatis
- Laporan akurat dan real-time
- Multi-company dan multi-currency
- Terintegrasi dengan modul ERP lainnya
Kelola vendor dan purchase order (PO) di satu tempat
- Otomatiskan proses fulfillment
- Buat keputusan pembelian yang cerdas
- Perencanaan pembelian yang lebih baik
- Terintegrasi dengan modul ERP lainnya
Pusatkan kegiatan operasional dan tingkatkan profit perusahaan
- Buat toko online yang mobile-friendly
- Laporan yang real-time
- Terintegrasi dengan Tokopedia dan Shopee
- Open API dapat diintegrasi dengan ekosistem Anda saat ini
Temukan, kembangkan, dan pertahankan karyawan terbaik
- Otomatiskan operasional HR & payroll
- Optimasi proses rekrutmen & onboarding
- Kembangkan karyawan dengan e-Learning
- Review performa karyawan yang objektif
Integrasikan ERP system kami dengan sistem Anda saat ini
- Integrasi payment gateway yang aman
- Hubungkan dengan Tokopedia dan Shopee
- Hubungkan dengan Open API
- Integrasikan software pihak ketiga
Implementasi dilakukan secara profesional
Kami percaya proses yang tidak tepat tidak efektif diotomatiskan, maka kami sangat serius dengan optimasi proses bisnis dan akuntansi terlebih dahulu. Pelajari lebih lanjut tentang proses implemetasi kami.
Bayar hanya yang Anda butuhkan
Kami memiliki paket harga yang berbeda untuk kebutuhan yang berbeda, sehingga Anda tidak perlu membayar hal yang tidak diperlukan. Impact ERP juga fleksibel dan terukur, sehingga Anda dapat menambahkan lebih banyak modul atau penyesuaian seiring dengan pertumbuhan bisnis Anda
Mengapa Impact?
Keahlian industri
Kami berpengalaman membantu bisnis dari berbagai industri untuk mematuhi praktik terbaik industri, meminimalkan masalah operasional, dan fokus pada pertumbuhan.
Keahlian transformasi digital
Kami bukan hanya implementor ERP. Kami dapat memberikan saran tentang bagaimana Anda dapat mengubah bisnis Anda dari perspektif ERP, akuntansi, proses bisnis, dan sumber daya manusia.
Pay only for what you need
Bayar hanya untuk modul, fitur, dan layanan yang Anda perlukan. Tambahkan lebih banyak modul, penyesuaian, dan integrasi nanti seiring pertumbuhan bisnis Anda. Kebutuhan selalu berubah.
Garansi dan dukungan selamanya
Anda mendapatkan garansi dan dukungan seumur hidup sehingga Anda tidak perlu khawatir jika sistem kami tidak berfungsi atau tim Anda tidak memahami cara menggunakannya.
Ada pertanyaan?
Hubungi kami untuk mendapatkan perbandingan fitur lengkap dari 7 sistem ERP terbaik di Indonesia.